Home > Lingkungan

Hujan Deras Disertai Petir Menggelegar Melanda Depok

Hujan terjadi sekira pukul 18.00 WIB, suasana cukup mencekam dengan suara petir yang juga cukup mendengungkan telinga.
Hujan disertai petir melanda Kota Depok. (Foto: Dok RUZKA INDONESIA) 
Hujan disertai petir melanda Kota Depok. (Foto: Dok RUZKA INDONESIA)

RUZKA-REPUBLIKA NETWORK -- Hujan deras disertai petir menggelegar, sahut menyahut melanda Kota Depok, Sabtu (26/04/2025).

Hujan terjadi sekira pukul 18.00 WIB, suasana cukup mencekam dengan cahaya kilatan dan suara petir yang juga cukup mendengungkan telinga.

Baca juga: Sambut Seruan Wali Kota Depok, DKR Gotong Royong Pungut Sampah di Jalan Margonda: Harusnya Rutin dan Bukan Seremonial!

Hujan masih berlangsung hingga pukul 19.00 WIB, juga menyebabkan sejumlah jalan tergenang air, seperti di Jalan Arief Rahman Hakim.

Selain itu, juga terjadi kemacetan parah di Jalan Margonda Raya, Jalan Juanda, Jalan Kartini dan Jalan Komjen M Yasin. (***)

× Image