Cara Mudah Ubah Dokumen PDF ke Word
ruzka.republika.co.id - Ini cara mudah mengubah dokumen dengan Portable Document Format (PDF) ke Word, tanpa perangkat lainya.
Caranya dengan menggunakan laptop atau komputer PC untuk mengubah PDF ke Word.
Masih banyak orang yang bingung ketika mendapat format dokumen berbentuk PDF dan ingin mengubah ke Word.
Ada juga yang menggunakan tambahan aplikasi dan lainya sebagainya. Tapi ini sangat mudah denga melakukan langkah cukup di laptop dan PC Anda.
Juga masih menggunakan perangkat lain seperti aplikasi untuk mengubah PDF ke Word. Nah jangan khawatir ada cara mudah dan tidak bikin ribet.
Berikut cara singkat mengubah format dokumen PDF ke Word di laptop dan CP Anda.
Cukup perhartikan alur urutan artikel ini dan langsung praktek di laptop dan CP.
Kita ketahui kebutuhan mengubah file PDF ke Word cukup tinggi. Alasannya format dokumen PDF banyak digunakan.
Dengan format ini, dokumen biasanya hanya untuk dilihat saja, tidak disunting atau diubah.
File atau dokumen yang disimpan dalam format Portable Document Format (PDF) memang menawarkan sejumlah keunggulan.
Penggunaan format PDF juga membuat lebih mudah dibagikan, serta format dokumen yang tersimpan akan utuh.
Maka dari itu banyak pengguna yang merubah filenya berekstensi PDF.
Berikut cara mudah convert file atau dokumen PDF ke Word, tanpa menggunakan aplikasi lainya.
Pertama download format PDF ke laptop atau CP Anda.
Kedua buka halaman kosong Word di PC atau Laptop Anda.
Kedua, pilih insert kemudian dibagian pilih Tex From File .
Ketiga, cari file PDF nya lalu klik Insert.
Semoga bermanfaat bagi pembaca yang kebingungan merubah file PDF ke Word. (Supriyadi)