Mancanegara
Beranda » Berita » Penembakan Brutal di Sydney Australia, 20 Orang Terluka

Penembakan Brutal di Sydney Australia, 20 Orang Terluka

Sejumlah mobil polisi mendatangi lokasi penembakan. (Foto: ABC News)
Sejumlah mobil polisi mendatangi lokasi penembakan. (Foto: ABC News)

RUZKA-REPUBLIKA NETWORK–Korban penembakan di Sydney, Australia, bertambah menjadi 20 orang, menurut pernyataan terkini Kepolisian Negara Bagian New South Wales, Senin (06/10/2025).

Polisi mengonfirmasi bahwa satu orang mengalami luka tembak dan dirawat di rumah sakit dalam kondisi serius, sedangkan tiga lainnya mengalami luka ringan dan 16 orang menerima perawatan medis di lokasi kejadian.

"Tidak ada laporan polisi terluka," tulis pernyataan tersebut.

Sebelumnya dilaporkan bahwa seorang pria berusia 60 tahun ditangkap setelah melepaskan sekitar 100 tembakan di Sydney barat pada Minggu (5/10).

Menurut aparat penegak hukum, aksi penembakan tersebut dilakukan tanpa pandang bulu, menyasar semua kendaraan yang melintas, termasuk mobil polisi.

Relawan Mahasiswa “Sangsang Withus” Dikirim KT&G Social Welfare Foundation ke Indonesia

Kedutaan Besar Rusia di Australia mengatakan kepada RIA Novosti bahwa tidak ada warga negara mereka yang menghubungi Kedubes sehubungan dengan insiden penembakan di Sydney.(*/Sputnik-OANA)

Terpopuler

01

Merasa Dibackingi, Disegel Tetap Beroperasi, Satpol PP Depok Akhirnya Tutup Paksa Koat Coffee

02

Berlaku Nasional, Polres Garut Imbau Masyarakat Manfaatkan Layanan Gratis Contact Center 110

03

Depok akan Bangun Pabrik Pengelolaan Sampah RDF di TPA Cipayung

04

Lapor KDM, Diintimidasi Preman, Pembongkaran Bangunan di Atas Air Situ 7 Muara Depok Terhenti!

05

Depok Bebas Kabel Udara, Kali Ini Jalan Serua Diterbitkan

06

Awak Media Apresiasi Dedikasi Kepolisian Jaga Kelancaran Lalu Lintas di Garut

07

Indosat Konektivitaskan ‘Lidah Menari-nari’ Dapoerinduu, Sajikan Brownies Sehat Bercitarasa Cokelat Keju

Sorotan






Kolom